• LSP (P3) Perkapalan Nusantara
  • Jl. Jojoran I Blok K No. 2A, Surabaya, Jawa Timur - Indonesia
Detail Informasi

SKEMA SERTIFIKASI FILLET WELDER

Persyaratan dasar Pemohon

SKEMA SERTIFIKASI FILLET WELDER
    • Pendidikan minimal SMA/ sederajat dan telah memiliki sertifikat pelatihan berbasis kompetensi di bidang Fillet Welder, atau
    • Mahasiswa yang telah menempuh mata kuliah Teknik Pengelasan dan Praktek Pengelasan Program Studi Keteknikan, atau
    • Pekerja berpengalaman minimal 1 tahun di bidang Fillet Welder









Biaya Sertifikasi

  • Rp. 2.300.000,- (untuk informasi lanjut dapat menghubungi admin LSP)

Rincian Unit Kompetensi

NO

KODE UNIT

JUDUL UNIT KOMPETENSI

1

C.25LAS01.001.01

Melaksanakan Persiapan Tempat Kerja

2

C.25LAS01.026.01

Memperbaiki Hasil Pengelasan

3

C.25LAS01.028.01

Membuat Sambungan Las Fillet Sesuai WPS untuk Pengelasan Pelat ke Pelat, Pipa ke Pipa, dan Pelat ke Pipa sesuai dengan Proses

Las yang Digunakan